Jadwal Kapal Pelni KM Bukit Raya Juli 2021

KM Bukit Raya sedikit lebih beruntung dari KM Lawit. Kalau KM Lawit tak bisa membawa penumpang dari pelabuhan terakhir sebelum ke Jakarta, KM Bukit Raya masih bisa. Walhasil kapal Pelni KM Bukit Raya bisa memulai jadwal pelayarannya tepat 1 Juli 2021, dari Belinyu (Kabupaten Bangka) ke Tanjung Priok (Jakarta). Perjalanan lautnya tak terlalu lama, hanya … Lanjutkan membaca Jadwal Kapal Pelni KM Bukit Raya Juli 2021