km dharma kencana iii / bkipm surabaya 2
Jadwal kapal laut rute Kumai – Surabaya bulan November 2020 masih berjalan normal seperti biasa. Pelni masih mengerahkan dua kapalnya: KM Kelimutu dan KM Awu. Sedangkan PT Dharma Lautan Utama (DLU) tetap mempertahan kehadiran KM Dharma Kencana III, yang hadir sejak akhir bulan lalu untuk menemani KM Satya Kencana III. Kedua kapal DLU, selain membawa penumpang, juga mengangkut kendaraan, mulai dari motor, mobil, sampai ke truk cargo.
Jadwal kapal laut rute Kumai – Surabaya November 2020 masih bisa berubah sewaktu-waktu, terutama jadwal yang dilayari kapal-kapal DLU. Jika ada perubahan akan dimunculkan updatenya di halaman ini. Atau bisa juga pantau langsung di website masing-masing perusahaan pelayaran.
Untuk kapal Pelni (KM Awu) silakan simak di website PT Pelni – https://www.pelni.co.id atau chat dengan CS Pelni via WA Pelni di 0822-8888-9162.
Untuk kapal DLU silakan pantau di website PT Dharma Lautan Utama – https://tiket.dlu.co.id atau chat dengan CS DLU via WA DLU di 0813-9360-0600.
Tiga puluh empat rencana keberangkatan sudah memadati jadwal kapal laut Banjarmasin - Surabaya Mei 2025.…
Empat puluh empat rencana keberangkatan sudah hadir pada jadwal kapal laut Surabaya - Banjarmasin Mei…
Perjalanan laut dari Sorong ke Jayapura mengawali jadwal kapal Pelni KM Dorolonda Juli 2025. Berangka…
Jadwal kapal Pelni KM Dorolonda Juni 2025 diawali perjalanan sang kapal dari Namlea ke Jayapura.…
Enam rencana keberangkatan sudah memadati jadwal kapal laut Baubau - Ambon Juni 2025. KM Nggapulu…
Jadwal kapal laut Baubau - Ambon Mei 2025 sudah terisi 8 rencana keberangkatan. KM Leuser…